11 Desember 2024 | Kegiatan Statistik
Halo #SahabatData
BPS
Kabupaten Sumba Barat telah melaksanakan Pelatihan petugas Survei Tanaman
Pangan (UBINAN) Padi dan Palawija. Pelatihan ini berlangsung selama 2 hari sejak 11 sampai dengan
12 Desember 2024 di Aula Hotel Pelita Waikabubak dan lokasi Praktek Ubinan Padi dan Palawija.
Survei Ubinan
merupakan kegiatan rutin yang dilakukan BPS Kabupaten Sumba
Barat bersamaan dengan waktu panen petani. Survei ini mempunyai tujuan
untuk mengukur Angka Produktivitas Tanaman Pangan khususnya komoditas Padi dan Palawija. Ubinan Padi dilaksanakan
berbasis Kerangka Sampel Area (KSA) sedangkan Ubinan Palawija selain padi
berdasarkan pendekatan Rumah Tangga.
Lebih lanjut tentang BPS Kabupaten Sumba Barat
:
📱Facebook :
BPS Kabupaten Sumba Barat
📷Instagram
: bps_sumbabarat
🪩
Website : sumbabaratkab.bps.go.id
Berita Terkait
Pelatihan Petugas Survei Profil Pasar Tahun 2021
Pelatihan Petugas Survei Kebutuhan Data (SKD) Tahun 2021
Pelatihan Petugas Survei Perdagangan Antar Wilayah Tahun 2021
Pelatihan Petugas SPTK (Survei Pengukuran Tingkat Kebahagiaan) Tahun 2021
Pelatihan Petugas Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS MARET) 2021
Pelatihan Petugas Podes 2024
Badan Pusat Statistik
BPS KABUPATEN SUMBA BARAT (Statistics Sumba Barat Regency)Jl. Wee Karou
Kec. Loli
Kab. Sumba Barat
Telp : (0387) 21256