For information service and data consultation, kindly contact us on 081237985860 (whatsapp only) or through email bps5301@bps.go.id
You can download the softcopy of the publication in PDF file format for free via the publication menu.
Do you like writing? Submit your scientific work to the Journal of Applied Statistics (JSTAR) of BPS NTT Province via the link jstar.id
Upacara Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-94
October 28, 2022 | Other Activities
[Upacara Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-94]
Jumat, 28 Oktober 2022, BPS Kabupaten Sumba Barat memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-94 yang bertema BERSATU BANGUN BANGSA.
Upacara dipimpin langsung oleh Kepala BPS Kabupaten Sumba Barat dan diikuti oleh seluruh pegawai.
Pemuda
hari ini adalah tokoh-tokoh yang akan berperan pada masa yang akan
datang. Apa yang dilakukan oleh pemuda di masa sekarang, juga menjadi
penentu kemajuan bangsa Indonesia di masa yang akan datang.
Mandat
pemuda saat ini adalah menjadikan nilai-nilai persatuan di atas
segala-galanya. Memandang keberagaman sebagai anugerah yang berharga
untuk dirangkai menjadi kekuatan yang luar biasa menggapai kejayaan
Indonesia.
Pemuda bukan hanya menjadi pelaku penting membangun
ketangguhan bangsa dalam mewujudkan visi besar Indonesia Emas 2045,
tetapi juga menjadi tulang punggung untuk kejayaan bangsa sepanjang
masa.